Cara Mudah Melihat Nomor IMEI Smartphone
Setiap ponsel, baik android ataupun yang lainnya pasti memiliki nomer IMEI.IMEI sendiri merupakan singkatan dari International Mobile Equipment Identity, dan tiap tiap ponsel memiliki nomer yang berbeda beda. Nomor IMEI biasanya terdiri dari 15 atau 16 digit. Operator seluler menggunakannya untuk mengidentifikasi perangkat yang terdaftar di jaringan mereka. Jika smatphone Anda hilang atau dicuri, itu adalah … Read more