Memasang Deskripsi Blog pada pencarian Google

mymastah

Blogging

IKLAN

Meta deskripsi merupakan tag html yang memiliki fungsi menampilkan informasi singkat mengenai sebuah website

Cara Mengatur Deskripsi atau Informasi Singkat pada Blog
Masuk ke dashboard blog kalian
Klik menu Settings lalu pilih Search Preferences

Klik Edit pada bagian Description

Pilih menu Yes pada opsi Enable search desciption?
Kemudian masukkan deskripsi tentang blog kalian pada kolom dibawahnya
Jika sudah, klik Save changes untuk menyimpan pengaturan

Deskripsi blog yang sudah kalian buat, tidak akan langsung tampil ataupun berubah pada pencarian google, melainkan tetap membutuhkan waktu beberapa hari agar dapat terindex

7 pemikiran pada “Memasang Deskripsi Blog pada pencarian Google”

Tinggalkan komentar


The reCAPTCHA verification period has expired. Please reload the page.