Command untuk Melihat Log Mikrotik

Fitur logging RouterOS mampu melakukan pencatatan berbagai aktivitas sistem dan informasi status router. Secara default RouterOS akan melakukan pencatatan semua aktifitas dan proses yang terjadi di router dan menyimpan catatan (Log) tersebut pada RAM. Melihat Log MikrotikBuka terminal Mikrotik Ketikkan /log print Riwayat aktifitas pada mikrotik akan terlihat Kali ini saya coba melakukan login ke … Read more

Perbedaan Level Mikrotik RouterOS dan Kemampuannya

Mikrotik RouterOS hadir dalam berbagai level. Tiap level memiliki kemampuannya masing-masing Mulai dari level 1 hingga level 6. Secara singkat Level 1 bersiifat trial,  level 3 digunakan untuk router berinterface ethernet, level 4 untuk wireless client atau serial interface, level 5 untuk wireless AP, dan level 6 tidak mempunyai limitasi apapun. Detail perbedaan masing-masing level … Read more

Mengetahui Status Licensi RouterOS melalui Command Line

Seperti layaknya router lainnya, Mikrotik juga mempunyai level. Tiap-tiap level mempunyai perbedaan kemampuan dan tentunya harga lisensinya juga. Tapi dibanding dengan produk router lainnya, mikrotik mempunyai keunggulan kemampuan sekaligus harganya. Mengetahui Status Licensi RouterOS melalui Command Line Pertama tama silahkan login ke konfigurasi routeros Ketik perintah system licens print Lalu enter Maka akan terlihat id … Read more

Mengganti Hostname atau Identitas Mikrotik

Pemberian identitas atau route name memudahkan kita dalam mengenali router mana yang sedang kita konfigurasi Cara Mengganti Hostname Mikrotik melalui Winbox Login terlebih dahulu ke konfigurasi mikrotik melalui winbox Masuk ke menu System, kemudian pilih identity  Masukkan nama hostname baru untuk mikrotik Jika sudah, klik apply lalu ok Reboot router kalian dan silahkan login kembali … Read more

Menambah User Login Hostpot Mikrotik

Cara menambah user atau akun untuk login ke hotspot mikrotik melalui winbox Menambah User Login Hostpot MikrotikPertama tama masuk ke konfigurasi mikrotik melalui winboxBuka pengaturan IP, kemudian pilih Hotspot Klik tanda + Isi nama user beserta passwordnya Jika sudah, klik Apply kemudian OK Akan muncul nama user yang baru kalian buat tadi di daftar list … Read more