Simulasi Hacking dan Pentesting Kali Linux dengan VirtualBox

Konfigurasi jaringan pada Virtual Machine (VirtualBox) sebagai sarana simulasi pentesting dan hacking lab. Mengkoneksikan OS di VirtualBox dengan Kali Linux untuk Simulasi Hacking Pastikan Kali Linux sobat sudah terinstall VirtualBox beserta virtual machine di dalamnya (saya menggunakan Windows 7 sebagai target simulasi hacking). Klik kanan pada virtual machine, klik Settings. Masuk ke menu Network. Pilih … Read more

Mengubah Background Grub Loader Kali Linux 2017

Mungkin bagi sobat yang sudah bosan dengan tampilan background grub bawaan kali linux bisa dicoba tutorial baru nih, cara mengganti wallpaper background pada grub loader Kali Linux 2017 Merubah Background GRUB Kali Linux Pertama-tama siapkan wallpaper berekstensi .png Rename menjadi desktop-grub.png Copy wallpaper nya Buka direktori Computer Masuk ke folder usr Masuk lagi ke folder … Read more

Cara Install XAMPP di Kali Linux

Tutorial installasi XAMPP pada Kali Linux terbaru Install XAMPP di Kali Linux 2017Download terlebih dahulu xampp di sini https://www.apachefriends.org/download.htmlDi situs tersebut terdapat 3 varian xampp, yang membedakan hanya versi php nya saja. Kali ini saya akan menginstall XAMPP dengan versi PHP 5.6.30 Buka terminal, masuk ke direktori xampp yang sudah didownload cd Downloads Berikan hak akses … Read more

Cara Install Atom Text Editor di Kali Linux

Atom merupakan software text editor berlicensi open source, tersedia untuk beberapa macam sistem operasi, mulai dari Windows, Linux, dan juga Mac OS. Karena open source, atom ini saya pastikan sudah sangat powerfull untuk kegiatan coding sobat. Atau akan lebih bagus jika ikut berkontribusi terhadap perkembangan atom. Selain itu, ada beberapa fitur menarik yang dimilikinya (terintegrasi … Read more

Solusi VirtualBox Error “modprobe vboxdrv Kernel driver not installed rc=-1908”

Cara mengatasi VirtualBox di Kali Linux 2017 tidak dapat dibuka, kode error “modprobe vboxdrv Kernel driver not installed rc=-1908” (Solved) Error modprobe vboxdrv Kali Linux 2017 Pertama ubah sourceslist repositori Kali Linux. Sumber repo saya ambil dari situs resminya http://docs.kali.org/general-use/kali-linux-sources-list-repositories deb http://http.kali.org/kali kali-rolling main contrib non-free Kemudian lakukan update dan dist upgrade apt-get update && apt-get … Read more