Mengatasi Kode Error modprobe vboxdrv VirtualBox pada Kali Rolling

mymastah

Kali Linux

IKLAN

Mengatasi OS pada Virtual Box Kali Linux tidak dapat berjalan ‘modprobe vboxdrv’

Sebelum mengikuti tutorial kali ini, diharapkan kalian sudah mengupdate repository dari Kali Linux
Baca juga : Cara Update Repository Kali Linux

SOLVED Problem modprobe vboxdrv
Screenshot ketika error

Bisa dilihat versi kernel kali rolling saya adalah 4.3.0
Setelah saya tanyakan dan diskusikan ke forum kali linux, masalah tersebut dikarenakan kernel linux versi 4.3.0 tidak support pada VirtualBox paling baru.

Untuk mengatasinya, kita perlu melakukan upgrade kernel ke 4.6.0 (terbaru)
Ketikkan perintah berikut untuk memulai upgrade

32 bit
apt-get install linux-image-4.6.0-kali1-686-pae linux-headers-4.6.0-kalil1-686-pae

64 bit
apt-get install linux-image-4.6.0-kali1-amd64 linux-headers-4.6.0-kali1-amd64

*NB : Sesuikan dengan versi bit Linux kalian
Tunggu hingga proses selesai. Jika sudah selesai, lakukan reboot/restart

Silahkan di cek kembali versi kernelnya, bila berhasil, maka akan berubah menjadi 4.6.0

Sekarang, coba lakukan installasi atau menjalankan OS di VirtualBox
Semoga sukses😊

4 pemikiran pada “Mengatasi Kode Error modprobe vboxdrv VirtualBox pada Kali Rolling”

Tinggalkan komentar


The reCAPTCHA verification period has expired. Please reload the page.